Pages

Jumat, 20 Juni 2014

TEST FRIEDMAN



5.Uji Friedman
      Tes ini dilakukan untuk mengetahui perbedaan lebih dari dua kelompok sampel yang saling berhubungan / 3 atau lebih kelompok atau kondisi. Dan digunakan untuk data bertipe ordinal. Setiap subjek meneriman semua perlakuan eksperimen bekerja dalam distribusi chi-kuadrat.
·         P hitung <  maka H0 ditolak
·         P hitung >  maka Ho diterima

N < 10 pakai tabel N (nilai hitung)  0,05
Langkah-langkah Uji Friedman :
ü  Data dirangking dengan membandingkan data ke arah kanan kemudian tiap kolom dijumlahkan
ü  Setiap kondisi dijumlahkan rangkingnya
ü  Menghitung nilai xr2
Contoh soal:
    Seorang peneliti ingin mengetahui apakah lulur badan dapat mempengaruhi kelembutan badan.
Kondisi I    : tidak lembut
Kondisi II  : lembut
Kondisi III : sangat lembut

Tidak lembut
Lembut
Sangat lembut
1
2
3
3
2
5
4
2
3
4
2
2
4
2
6
5

Penyelesaian
I.                   Rumusan Masalah
Apakah lulur badan dapat mempengaruhi kelembutan badan ?
II.         Hipotesis
H0 : Tidak ada pengaruh lulur badan dalam melembutkan badan
1 : Ada pengaruh lulur badan dalam melembutkan badan
III.      Tes Statistik
Tes Friedman untuk mengetahui perbedaan lebih dari dua kelompok sampel yang saling berhubungan / 3 atau lebih kelompok atau kondisi.
IV.      Tingkat Signifikansi
α = 0.05                 N = 4               k = 3
V.         Distribusi Sampling
Table N menyajikan kemungkinan-kemungkinan yang berkaitan dengan kejadian di bawah H0.
N    =  banyak baris                 Rj  =  jumlah ranking dalam kolom j
k     =  banyak kolom
= meninta kita menjumlahkan kuadrat jumlah ranking pada semua k kondisi
Tabel ranking

Tidak lembut
Lembut
Sangat lembut
I
1
2,5
2,5
II
3
2
1
III
3
1,5
1,5
IV
1
3
2
Rj 
8
9
7

= 0,5
k = 3;   N = 4;  sehingga, p =  0.931
VI.      Daerah Penolakan
Jika p < α maka H0 ditolak
Jika p > α maka H0 diterima
VII.   Kesimpulan
Karena p 0.931 > α 0.05 maka H0 diterima.Kesimpulannya tidak ada pengaruh antara kelembutan badan dengan penggunaan lulur wajah.
2.Seorang peneliti ingin mengetahui apakah terdapat pengaruh asap knalpot pada saat bersepedan motor dengan komedo di wajah.


Kondisi I    : wajah bersih
Kondisi II  : sedikit berkomedo
Kondisi III : banyak komedo

Wajah bersih
Sedikit berkomedo
Banyak komedo  
1
5
3
2
2
3
4
6
3
2
1
2
4
5
3
4

Penyelesaian
I.                   Rumusan Masalah
Apakah asap knalpot saat bersepeda motor mempengaruhi komedo pada wajah ?
II.         Hipotesis
H0 : Tidak ada pengaruh asap knalpot saat bersepeda motor dengan komedo pada wajah
1 : Ada pengaruh asap knalpot saat bersepeda motor dengan komedo pada wajah ?
III.      Tes Statistik
Tes Friedman untuk mengetahui perbedaan lebih dari dua kelompok sampel yang saling berhubungan / 3 atau lebih kelompok atau kondisi.
IV.      Tingkat Signifikansi
α = 0.05                 N = 4               k = 3
V.         Distribusi Sampling
Table N menyajikan kemungkinan-kemungkinan yang berkaitan dengan kejadian di bawah H0.
N    =  banyak baris                 Rj  =  jumlah ranking dalam kolom j
k     =  banyak kolom
= meninta kita menjumlahkan kuadrat jumlah ranking pada semua k kondisi
Tabel ranking

Wajah Bersih
Sedikit komedo
Banyak komedo
I
3
2
1
II
1
2
3
III
1,5
1
1,5
IV
3
1
2
Rj 
8,5
6
7,5

= 6,5
k = 3;   N = 4;  sehingga, p =  0.042
VI.      Daerah Penolakan
Jika p < α maka H0 ditolak
Jika p > α maka H0 diterima
VII.   Kesimpulan
Karena p 0.042 < α 0,0.5 maka H0 ditolak.Kesimpulannya asap knalpot saat berkendara mempengaruhi komedo pada wajah.

1 komentar:

  1. halo ka boleh minta emailnya? ada yang mau sya tanyakan mengenai metode ini, barangkali ka kiki nya dapat membantu. sya sedang menganalisa mengenai suatu program perkotaan dan tertarik dengan metode ini. terimakasih

    BalasHapus

 

Sample text

Sample Text

 
Blogger Templates